Sobat guru, kali ini Guru Biru akan berbagi soal untuk siswa kls 3 SD mapel IPS
untuk UAS semester genap. silahkan di ambil dan 100 % gratiss!
I. Pilihlah salah satu jawaban yang benar!
1. Fungsi uang antara lain adalah untuk
a. Alat tukar c. Di makan
b. Alat pembersih d. Tidak ada
2. Prilaku yang tidak baik dalam berjual beli adalah
a. Jujur c. Ramah
b. Curang d. Suka menolong
3. Salah satu kelemahan sistem barter adalah
a. Harga pas c. menyulitkan
b. Memudahkan d. Selalu tersedia
4. Yang bekerja mencari ikan di laut adalah
a. Guru c. petani
b. Nahkoda d. nelayan
5. Penemu uang koin pertama kali adalah bangsa...
a. Cina c. Indonesia
b. Lidia d. Amerika
6. Nilai mata uang Rupiah terbesar adalah
a. 100.000 c. 50.000
b. 200.000 d. 150.000
7. Pekerja di restoran atau rumah makan di sebut
a. Pramugari c. Pramuniaga
b. Pramuka d. Pembantu
8. Pekerjaan menjual kebutuhan sehari-hari disebut . . .
a. Pedagang c. guru
b. Pengrajin d. petani
9. Untuk menggapai cita-cita kita membiasakan untuk
a. Boros c. menabung
b. Malas d. kikir
10. Yang datang kesekolah tepat waktu adalah....
a. Anak yang disiplin c. Anak yang pemalas
b. Anak yang kreatif d. Anak yang jujur
11. Barang yang disetujui sebagai uang disebut
a. Uang modern c. Uang barang
b. Barang seken d. Barang laku
12. Pekerjaan penghasil barang adalah
a. Polisi c. dokter
b. Sopir d. Petani
13. Alat tukar yang paling efektif saat ini adalah
a. Uang c. emas
b. Barang d. Batu akik
14. Yang perlu diperhatikan saat membeli barang adalah
a. Mereknya c. warnanya
b. Bungkusnya d. kualitasnya
15. Pasar terapung terdapat di pulau
a. Kalimantan c. sumatera
b. Batam d. Jawa
16. Uang barang pertama kali muncul di
a. Indonesia c. Jepang
b. Cina d. Bank
17. Uang kertas dan logam termasuk jenis uang
a. Kartal c. Barang
b. Giral d. Asli
18. Mata uang Republik Indonesia adalah
a. Dollar c. Rupiah
b. Ringgit d. Rupe
19. Salah satu syarat uang adalah
a. Mudah di bawa c. Segi empat
b. Keras d. Bergambar
20. Uang yang tidak bisa di belanjakan secara langsung
a. Uang koin c. Uang giral
b. Uang kertas d. Uang kartal
21. Tempat pembayaran pada pasar modern disebut
a. Bank c. Penjual
b. Kasir d. Bapak
22. Dalam berbelanja kita harus bersikap
a. Hemat c. Boros
b. Setiap saat d. Kikir
23. Jika ingin membeli sapi, kita pergi ke pasar...
a. Loak c. Induk
b. Ternak d. Modern
24. Dalam berbelanja kita tidak boleh bersikap
a. Hemat c. Santun
b. Memilah d. Boros
25. Selalu melaksanakan tugas yang di berikan di sebut
a.bertanggung jawab c. Jujur
b. Setia d. Kreatif
I. Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar !
1. pasar . . .adalah tempat menjual kebutuhan sehari-hari dalam jumlah besar
2. Supaya pekerjaan terasa nikmat, kita harus . . .pekerjaan tersebut
3. Guru, dokter adalah pekerjaan penghasil . . .
4. Hemat pangkal . . . boros pangkal miskin
5. Makanan pokok sebagian besar penduduk Indonesia adalah...
6. Yang bertugas menjaga negara dari ancaman dari luar adalah . . .
7. Tempat yang paling aman untuk menyimpan uang adalah di . . .
8. Sitem barter adalah menukar barang dengan . . .
9. Tempat untuk membeli barang bekas / seken adalah di pasar . . .
10. Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya manusia harus . . .
II. Essay
1. Sebutkan 3 syarat semangat kerja!
2. Apa yang di maksud dengan pasar?
3. Mengapa kita harus berkata jujur?
4. Jelaskan makna / pengertian dari kreatif!
5. Apa yang dimaksud dengan jujur?
Semoga bermanfaat. silahkan kritik dan saran di kolom komentar!